Tujuan dibuatnya jurnal umum ini tentunya untuk melakukan identifikasi dalam berbagai hal yang berkaitan dengan transaksi keuangan sebuah perusahaan. Dengan mengetahui akun apa saja yang tercatat dalam jurnal umum beserta besarannya, perusahaan bisa mengetahui dampak positif dan negatif apa yang akan didapatkan.
